- Ketua KTNA Dukung Terobosan Kementan Kembangkan Pangan Pokok dan Lokal
- AWR dan Kostratani Adalah Perangkat Pertanian Masa Depan
- Maju, Mandiri, Modern: Tiga Kunci Keberhasilan dan Kesuksesan Pembangunan Pertanian
- Mentan Syahrul Bangga UPBS Ayam KUB Entaskan Kemiskinan
- DPR Dukung Pengembangan Program Kementan dan Kostra Tani
Desa Bendungan, Menyulap Selokan menjadi Kolam Ikan
KTNA Indonesia – Warga Desa Bendungan di Megamendung, Bogor, Jawa Barat, memberdayakan selokan Ciasin sepanjang 50 meter menjadi kolam ikan. Setiap Keluarga menyekat selokan, lalu menanaminya dengan benih pelbagai jenis ikan. Irfah Satiri memelopori program Baraya: Bendungan Asri Ramah Berbudaya pada 2016. Awalnya program ini untuk membersihkan selokan yang bau karena mampet penuh sampah. Setiap hari penduduk mengeduk 20 kilogram sampah yang umumnya plastik. Selokan pun jadi bersih hingga tak ada nyamuk di Ciasin karena…
Selengkapnya